indeks artikel

Tingginya Angka Kecelakaan yang Melibatkan Pelajar, Satlantas Polrestabes Surabaya Gencar Lakukan Penyuluhan ke Sekolah

IMG_9942Surabayaraya 11/03/16 : Satlantas Polrestabes Surabaya memberikan Binluh S.O.S (Save Our Student) di SMPN 22 Surabaya dalam rangka kegiatan Operasi Simpatik Semeru 2016.

Dengan data statistik angka kecelakaan yang melibatkan pelajar masih tinggi maka Satlantas Polrestabes Surabaya mempunyai peran untuk menyelamatkan adik-adik pelajar dari bahaya kecelakaan lalu lintas.

Binluh S.O.S ini mengajak pelajar SMPN 22 Surabaya untuk tidak mengendarai sepeda motor sebelum usia 17 tahun/ memliki SIM (Surat Ijin Mengemudi). Karena apabila masih di usia remaja mereka belum mendapatkan SIM. SIM itu sendiri merupakan kecakapan seseorang dalam menguasau teknik berkendara.

Pada kalangan remaja, mayoritas masih rentan dalam mengendalikan emosinya ketika berkendara di jalan. Pelanggaran yang dilakukan pelajar seperti sering tidak menggunakan helm, berboncengan lebih dari dua, tidak memasang spion, kebut-kebutan di jalan, dan lain-lain.

” Melalui kegiatan sosialisasi yang dikemas dalam kegiatan penyuluhan dan tanya jawab ini, diharapkan para siswa mampu mempedomasi ketentuan berkendara yang tertib dan aman sesuai dengan ketentuan yang berlaku. melalui kegiatan ini pula, Satlantas Polrestabes Surabaya mengajak para pelajar untuk tertib berlalu lintas dan mengutamakan keselamatan di jalan”, jelas AKP Tirto, Kanit Dikyasa Polrestabes Surabaya.***day

Komentar

Click to comment
To Top
f8bet 79king tf88 8xbet https://f8bet.bike/ https://f8bet.games/ https://videof8bet.com/