Berita

Home Visite, Wujud Kepedulian Kepada Personil Yang Sakit

Sebagai bentuk kepedulian terhadap personil yang sakit Ro SDM Polda Sultra dalam hal ini Kabag Watpers AKBP Susilo, SH bersama dengan Si Dokkes Polresta Kendari berkunjung langsung untuk mengecek kondisi kesehatan Personil (Home Visite), Selasa (10/1/23).

Kegiatan tersebut juga dihadiri Ps. Kasi Humas Polresta Kendari Ipda Hariddin, SH & Ps. Paur Subbagwatpers Bag SDM Polresta Kendari
Bripka Isqaerum.

Dalam kesempatan itu, Ada dua personil yang sempat dikunjungi yakni, IPDA Abdullah, SH yang mengalami masalah pada tulang belakang yang menyebabkan personil tersebut masih harus berjalan menggunakan bantuan kursi roda, sedangkan Aiptu Jaya menderita sakit Diabetes dan masih belum bisa berjalan dengan normal akibat luka pada kakinya yang belum kering.

“Hari ini kami bersama dengan Dokkes Polresta Kendari serta personil lainnya, melakukan kunjungan sekaligus silaturahmi dengan anggota yang menderita sakit dan tidak bisa masuk kantor, untuk mengecek secara langsung sejauh mana kondisi kesehatan personil agar cepat pulih kembali dan melaksanakan tugas seperti sedia kala” Ucap AKBP Susilo

Kabag SDM Polresta Kendari Kompol Magdalena Anita Sitinjak, SIK mengatakan Selain itu masih ada beberapa personil yang akan kembali dilaksanakan kunjungan yang sama dalam rangka kepedulian terhadap semua anggota yang sakit.

“Home visite juga merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk memberikan motivasi kepada personil agar lekas sembuh dari penyakit yang diderita”tambah Kabag SDM”

Komentar

To Top
f8bet 79king tf88 8xbet https://f8bet.bike/ https://f8bet.games/ https://videof8bet.com/